Minggu, 19 Desember 2021

Memastikan Agar Malam hari Mako tetap aman dan Kondusif Kanit Binmas IPTU ANTON.W selaku Pawas melakukan Pengecakan Mako dan ruang Tahanan Polsek Pontianak Timur

 


Pontianak Timur Kalbar - Memastikan Agar Malam hari Mako tetap aman dan Kondusif  Kanit Binmas IPTU ANTON.W selaku Pawas melakukan Pengecakan Mako dan ruang Tahanan Polsek Pontianak Timur, Minggu (19/12/2021). 




Pengecekan Mako dan Ruang Tahana merupakan Tugas Rutin Pawas upaya menjaga Mako dan Ruang Tahanan tetap Aman dan Kondusif sehingga Pengecekan menjadi rutin dilakukan yang hampir setiap Waktu selama Pawas tersebut Piket 1x24 Jam. 

Pada saat pengecekan Mako dan Ruang Tahanan Pawas akan didampingi oleh Satu Personil Piket Pelayanan Sabhara hal itu dilakukan sesuai Protab bahwa Patroli harus minimal 2 orang atau lebih walaupun mengecek dan Kontrol Mako dan Ruang Tahanan bisa dilakukan sendiri. 

Sistem Satu Gerbang (One Gate System) yang menjadi program pimpinan untuk menjaga Mako agar tetap aman dan kondusif tetap diterapkan karena sangat membantu sehingga Pawas dan Personil Piket lebih mudah memantau atau mengawasi orang yang keluar masuk Kantor Polsek Pontianak Timur. 

Humas Polsek Pontianak Timur

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kaposlek Pontianak Timur KOMPOL ABDUL MALIK,.S,Ip Melakukan Kunjungan ke UPT Puskesmas Tanjung Hulu untuk mempererat Kemitraan

  Pontianak Timur Kalbar - Kaposlek Pontianak Timur KOMPOL ABDUL MALIK,.S,Ip Melakukan Kunjungan ke UPT Puskesmas Tanjung Hulu untuk mempere...